Dongeng Dari Tanah Papua

Dongeng Dari Tanah Papua


Negara kita, Indonesia, kaya akan cerita rakyat, baik berupa dongeng, legenda, maupun mite. Dongeng, legenda, dan mite itu disebarkan dari mulut ke mulut secara turun-temurun dengan bahasa daerah tertentu, bergantung pada asal cerita itu. 

Penyebaran dongeng, legenda, dan mite dengan cara seperti itu kurang menguntungkan karena orang yang tidak mengerti bahasa daerah setempat tidak dapat menikmatinya. Untukitu, harus dicari jalan keluarnya, yakni dapat ditempuh dengan cara menerjemahkan dan menceritakan kembali ke dalam bahasa persatuan kita, bahasa Indonesia. Melalui cara ini membuat dongeng, legenda, dan mite dapat dibaca oleh kalangan lebih luas dan sekaligus menyelamatkannya dari kepunahan. Sehubungan dengan itu, agar cerita rakyat dari Tanah Papua ini dapat dinikmati oleh kalangan yang lebih luas, khususnya adik-adik siswa sekolah dasar, penulis menceritakannya kembali.


BUKU DONGENG
DONGENG DARI TANAH PAPUA
Jenis Buku
Buku dongeng
Jenis File
PDF
Tahun
2016
Penulis
Muhamad Jaruki

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Dongeng Dari Tanah Papua"

Posting Komentar